Image of Perencanaan Pembelajaran Mengembangkan Standar Kompetensi Guru

Text

Perencanaan Pembelajaran Mengembangkan Standar Kompetensi Guru



Standar yang di maksud adalah suatu kriteria yang telah di kembangkan dan di tetapkan berdasar atas sumber, prosedur dan manajemen yang efektif ,sedangkan kriteria adalah sesuatu yang menggambarkan ukuran keadaan yang di kehendaki ( suharsimi arikunto, 1986:98)
Standar secara konseptual , dapat berfungsi sebagai alat untuk menjamin bahwa program-program pendidikan suatu profesi dapat memberikan kualifikasi yang harus di penuhi oleh calon calon pendidik sebelum masuk ke profesi yang bersangkutan .
Sedangkan kompetensi adalah seperangkat tindakan inteligen penuh tanggung yang harus di miliki seseorang sebagai syarat untuk di anggap mampu melaksanakan tugas-tugas dalam bidang pekerjaan tertentu.


Ketersediaan

81/S/2014/Cop4RUANG BACA FKIP INDRALAYATersedia - Indonesia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
371
Penerbit Pt Remaja Rosdakarya : Bandung.,
Deskripsi Fisik
viii, 291 hlm.; 25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-692-493-3
Klasifikasi
371
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 8
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this